FOTO : Menteri Kelautan dan Perikanan akan Mencabut Pagar Misterius di Pantai Tangerang

Seorang nelayan memandangi pagar Misterius diLaut Tangerang, Desa Tanjung Pasir, Lautan Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (09/01/2025). Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) akan mencabut pagar laut misterius yang membentang 30,16 Kilometer dengan tinggi 6 meter di perairan Tangerang. Pagar ini mencakup 16 Desa dan 6 Kecamatan dan tidak mengantongi izin Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut (KKPRL) serta mengganggu aktivitas para nelayan dan berpotensi merusak ekosistem laut. Foto : Ilham Herda Fauzi/LENSABANTEN

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *